SCORPYON 2010/2011

SCORPYON 2010/2011


 

Calon UKMFP lainnya adalah SCORPYON. SCORPYON merupakan komunitas yang berorientasi pada sebuah olahraga yaitu sepakbola. SCORPYON memiliki misi yang bertujuan untuk mengembangkan potensi mahasiswa atau mahasiswi di bidang sepak bola. SCORPYON berusaha keras untuk dapat memenuhi kebutuhan mahasiswa Fakultas Psikologi dalam hal sepakbola. Selain sepakbola, SCORPYON juga berusaha untuk mengembangkan potensi mahasiswa/i di bidang futsal. Setiap tahun, SCORPYON secara teratur mengadakan "FL@SH – Football League @ SportHall". Acara FL@SH bertujuan untuk memotivasi para mahasiswa/i pecinta sepakbola agar dapat mempedalam teknik-teknik dan kemampuan yang mereka miliki melewati acara ini yang khusus diadakan untuk anda, mahasiswa FP-UAJ. Selain itu, SCORPYON juga aktif berpartisipasi dalam acara lomba sepakbola yang diadakan oleh penyelenggara lain, seperti PIASTRO yang diadakan oleh Universitas Indonesia.


 

Sekarang mari berkenalan dengan kepengurusan SCORPYON 2010/2011

Presiden

Diaz Nugroho

Wakil Presiden

Yohanes Nathaniel

Sekretaris

Anggita Hotna Panjaitan

Bendahara

Rio Cornelius


 

Divisi Logistik

Anton Iskandar (Kadiv)

Baptis
Pingkan Sekar Ayu

Marcelina Clarrisa

Divisi Pengembangan Organisasi

Daniel Soerjonoto (Kadiv)

Randy Pratama

Helen Clara

Divisi Humas Internal

Angga Mulyadi (Kadiv)

Delphia

Amelia Devi

Widhi Adiatma

Divisi Humas Eksternal

Wiji Mulyati (Kadiv)

Christoforus Nainggolan

Evan

Soviana Martha Ivonne

Divisi Danus

Bernadetta Aloina (Kadiv)

Monica Dwitiya

Brigita Chrisdani

Karina Nainggolan

Rielya Lasano

Alice Tamara

Dokumentasi

Mikail Tauhid (Kadiv)

Anggriana Anggun

Arnold Taruna


 

Bagi Psiko-ers yang tertarik untuk bergabung dengan SCORPYON, tunggu sampai tahun ajaran baru ya. Pada tahun ajaran baru biasanya para UKMFP dan calon-UKMFP akan merekrut anggota baru, termasuk SCORPYON. SCORPYON akan menerima anggota baru dengan tangan terbuka, terlepas dari angkatan dan gender.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar