
Scorpyon lantas berdiri, untuk mengorganisir teman-teman yang punya minat dan bakat bermain sepak bola tapi tidak mempunyai wadah / organisasi yang tepat untuk menyalurkannya. Pada bulan maret 2009, Scorpyon 'menggebrak' masyarakat Psikologi dengan langsung melaksanakan liga sepakbola di Sport Hall. Acara yang menarik ini mengusung format MINI SOCCER untuk mahasiswa, serta FUTSAL untuk mahasiswi. So, sepakbola itu gak selamanya milik laki-laki loh! hehehe.
Pesan Scorpyon untuk teman-teman di Psikologi "TUNGGU ACARA KAMI, KAMI MENDUKUNG SEMUA TEMAN-TEMAN YANG INGIN DAN AKAN MAIN SEPAKBOLA!"
Buat Scorpyon, terus berjuang dan berkembang ya!
Contact:
(Sumber: Buletin KOMPSI 2008/2009 edisi terakhir)
[Jika ada kata yang kurang tepat dan tidak berkenan, mohon dimaafkan. Tulisan ini hanya merupakan profil singkat, jika ada anggota SCORPYON yang punya profil lebih lengkap mengenai SCORPYON, silahkan menghubungi kami untuk direvisi profilnya, terima kasih.]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar