Rencana Pengambilan Mata Kuliah (RPM)

Rencana Pengambilan Mata kuliah (RPM) 


Setiap semester mahasiswa wajib mengisi Rencana Pengambilan Mata Kuliah yang diselenggarakan pada sekitar bulan April – Mei dan November. Formulir RPM diambil, diisi, dan dikembalikan ke Bagian Pendaftaran. RPM akan digunakan untuk memperkirakan jumlah peminat pada setiap mata kuliah yang akan disajikan pada semester yang akan datang sehingga sedapat mungkin penyediaan jumlah kelas dapat disesuaikan dengan kebutuhan. Mahasiswa yang tidak mengisi RPM dikenakan sanksi administrasi berupa denda yang besarnya akan ditetapkan melalui pengumuman ketika pelaksanaan RPM.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar